Education Quality is Our Concern
Selamat Datang Di Website Magister Manajemen Universitas Bengkulu
Sumber Daya Manusia
Perencanaan SDM di Program Studi Magister Manajemen Unib dilakukan dengan mengacu pada UU No.20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas dan UU No.14 Tahun 2005 tentang guru dan dosen.
Kurikulum, Pembelajaran, dan Akademik
Program Magister Manajemen mengembangkan kompetensi yang berorientasi pada kebutuhan pasar dan harapan stakeholder.
Pembiayaan, Prasarana, Sarana, dan Sistem Informasi
Sarana dan prasarana di Program Studi Magister Manajemen Unib telah memadai dalam menunjang proses pembelajaran yang bermutu tinggi.
Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat, dan Kerja Sama
Dosen tetap Program Studi Magister Manajemen Unib memiliki rekam jejak yang baik dalam kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
- Mahasiswa Baru
- Jumlah Lulusan
Proses rekrutmen dan seleksi mahasiswa di Program Studi Magister Manajemen Universitas Bengkulu merunut pada buku Pedoman Magister Manajemen dan SOP Penerimaan Mahasiswa Baru. Jumlah mahasiswa PS MM Unib menunjukkan perkembangan yang signifikan selama lima tahun terakhir. Dengan peningkatan kualitas PBM, masa studi mahasiswa menjadi lebih cepat, IPK lulusan menjadi lebih tinggi, dan waktu penulisan tesis menjadi lebih singkat.
Sumber Daya Manusia
Perencanaan SDM di PS MM Unib dilakukan dengan mengacu pada UU No.20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas dan UU No.14 Tahun 2005 tentang guru dan dosen. Penempatan dan pendistribusian dosen pengampu mata kuliah dan pembimbing tesis dilakukan berdasarkan atas keahlian, kompetensi dosen, dan beban kerja setiap dosen. PS MM Unib memiliki dosen tetap sebanyak 11 orang, dua di antaranya memiliki jabatan fungsional guru besar.
- Dosen Tetap
- Dosen Tidak Tetap
Berita Terkini
Seputar Magister Manajemen
Jadwal Kuliah
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bengkulu
UNIB SCHOLAR REPOSITORY
Pusat pengarsipan data dan karya tulis ilmiah Universitas Bengkulu
E-JOURNAL
Situs ini menggunakan Open Journal Systems 2.4.8.3, yang merupakan manajemen jurnal sumber terbuka